Senin, 10 April 2017

Perbedaan Vertikal Dan Horizontal

Perbedaan Vertikal Dan Horizontal

22komentar

Masih banyak yang bingung untuk membedakan antara garis vertikal dan garis horizontal, hal ini yang membuat saya coba sharing apa perbedaan vertikal dan horizontal itu sendiri.. mari kita simak ulasan berikut.!!!!

Arah garis menggambarkan hubungan antar garis terhadap halaman. Arah garis ini dibedakan menjadi tiga, yaitu agaris horizontal dan garis vertical garis diagonal. Garis horizontal bergerak melintasi halaman dari kiri ke kanan atau dari kanan ke kiri. Atau dari barat ke timur atau timur ke barat. Garis vertical bergerak dari atas ke bawah atau dari bawah ke atas atau dari utara keselatan atau selatan ke utara. Sedangkan garis diagonal adalah garis yang bergerak sudut menyudut, dari sudut kiri atas menuju sudut kanan bawah atau  dari kanan bawah menuju sudut sudut kiri atas atau  dari sudut kanan atas menuju sudut kiri bawah atau  dari sudut kiri bawah menuju sudut kanan atas.

nah sekarang sudah jelaskan perbedaan nya.. ???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar